Analisis Hasil Survei Kebutuhan Data BPS Kota Gunungsitoli 2023 - BPS-Statistics Indonesia Gunungsitoli Municipality

Do you have a complaint about our service? Report your complaint to pengaduan1278@bps.go.id

Welcome! For getting the services of BPS Gunungsitoli, please come to Arah Puskesmas St. No.9 Dusun 3 Hilina'a Village Gunungsitoli Subdistrict, Gunungsitoli Municipality, every monday-friday, 08.00 am - 03.00 pm

Analisis Hasil Survei Kebutuhan Data BPS Kota Gunungsitoli 2023

Catalog Number : 1399013.1278
Publication Number : 12780.2314
ISSN/ISBN : 
Publishing Frequency : Annually
Release Date : December 8, 2023
Language : Indonesian
File Size : 7.01 MB

Abstract

Pada tahun 2023, SKD dilaksanakan di 515 satuan kerja BPS yang terdiri dari BPS Pusat, 34 BPS Provinsi, serta 480 BPS Kabupaten/Kota di seluruh Indonesia. Hasil dari pelaksanaan SKD 2023 salah satunya disajikan dalam publikasi dengan judul “Analisis Hasil Survei Kebutuhan Data BPS 2023” sebagai bentuk laporan dari penyelenggaraan SKD. Publikasi ini memberikan penjelasan secara deskriptif mengenai performa unit layanan, perilaku anti korupsi, kebutuhan data, serta kepuasan konsumen terhadap kualitas data BPS. Penyajian data ditampilkan dalam bentuk tabel, grafik, dan infografis. Indeks Kepuasan Konsumen (IKK) dan Indeks Persepsi Anti Korupsi (IPAK) merupakan indikator utama yang disajikan dalam publikasi ini.
Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

Badan Pusat Statistik Kota Gunungsitoli (BPS-Statistics of Gunungsitoli Municipality)Jl. Arah Puskesmas No.9 Dusun III Desa Hilinaa Kecamatan Gunungsitoli Kota Gunungsitoli 22810

 Mailbox : bps1278@bps.go.id

logo_footer

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia